Details
Lirik Lagu Penjahat Wanita - Nisa Fauzia
Artist : Nisa Fauzia
Judul Lagu : Penjahat Wanita
Ciptaan : Obie Viano
Album : Penjahat Wanita - Single
Label : BW Record
Lirik Lagu Penjahat Wanita-Nisa Fauzia
cintamu kepadaku
hanyalah wujud nafsu
yang harus ada bila kau butuhkan diriku
yang kau cinta ragaku
bukan isi hatiku
lelah sudah diriku akan maumu
nisa fauzia lirik penjahat wanita
nisa fauzia lirik penjahat wanita
tak mau lagi aku
pacaran sama kamu
nggak mau lagi
bila jadi budak nafsumu
tersesatku karnamu
akan gelam cintamu
hancur sudah hidupku semua karnamu
kau memang penjahat wanita
cintamu cinta penuh dosa
kau memang seorang durjana
yang suka mainin wanita
kau memang lelaki pendusta
tanpamu ku pasti bahagia
tak perlu kau berkeluh kesah
ku akan baik-baik saja
cintamu kepadaku
hanyalah wujud nafsu
yang harus ada bila kau butuhkan diriku
yang kau cinta ragaku
bukan isi hatiku
lelah sudah diriku akan maumu
tak mau lagi aku
pacaran sama kamu
nggak mau lagi
bila jadi budak nafsumu
tersesatku karnamu
akan gelam cintamu
hancur sudah hidupku semua karnamu
kau memang penjahat wanita
cintamu cinta penuh dosa
kau memang seorang durjana
yang suka mainin wanita
kau memang lelaki pendusta
tanpamu ku pasti bahagia
tak perlu kau berkeluh kesah
ku akan baik-baik saja
Pemberitahuan/Notice: Situs ini tidak membagikan link Download MP3 lagu tersebut di atas / This site does not share the MP3 Download link of the song mentioned above. All song lyrics on this website is copyright / property of the authors, artists, bands and music labels are concerned. all materials contained in this site including the lyrics of the song are for promotional and evaluation purposes only.
Posting Komentar
Posting Komentar